Menampilkan 1 - 10 dari 6358 data
Rayakan Hari Anak, SDN Banyuripan Suguhkan Pawai Merti Budaya

Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional, SD Negeri Banyuripan menggelar Merti Budaya, dengan kegiatan pawai busana tradisional oleh para siswa dan guru, berkeliling sekitar kawasan sekolah, pada Jumat pagi (26/7/2024). Puluhan siswa antusias mengikuti kegiatan ini. Beberapa dari mereka pun mengenakan pakaian yang unik, sehingga pawai semakin meriah.  Pada kesempatan......

Dishub Bantul Luncurkan SALUD TENAN untuk Tekan Angka Kecelakaan

Berdasarkan data Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bantul, angka kecelakaan di Bantul cukup tinggi. Tercatat, pada tahun 2023, terdapat 2.141 kecelakaan yang terjadi. Dari jumlah tersebut, kecelakaan di Bantul masih didominasi oleh usia produktif, terutama pelajar dan anak-anak. “Tingginya angka kecelakaan di Kabupaten Bantul masih didominasi oleh usia produktif, seperti......

Resmi Dibuka! Ratusan Stan Ramaikan Bantul Creative Expo 2024

Gelaran Bantul Creative Expo 2024 resmi dibuka hari ini, Kamis (25/7/2024).  Event tahunan yang masih menjadi rangkaian Hari Jadi Kabupaten Bantul ini menampilkan berbagai produk unggulan dan usaha mikro kecil menengah (UMKM). Berlangsung selama sebelas hari kedepan mulai tanggal 25 Juli hingga 4 Agustus 2024 di Pasar Seni Gabusan. Sebanyak 100 tenant milik pemerintah daerah,......

Naik Kelas, Geopark Gumuk Pasir Parangtritis Bakal Jadi Geopark Nasional

Geopark Gumuk Pasir Parangtritis yang menjadi bagian dari Geopark Yogyakarta mendapat perhatian serius untuk naik status menjadi Geopark Nasional. Gumuk Pasir Parangtritis, yang dikenal karena keberadaan formasi barchan yang langka, dianggap sebagai aset berharga yang membutuhkan perlindungan dan restorasi mendesak. Hal ini disampaikan oleh Bupati Bantul, Abdul Halim Muslih, saat kunjungan......

TMMD Sengkuyung Tahap III Tahun 2024 di Kalurahan Wonolelo Dimulai

TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap III Tahun 2024 kembali digelar. Kalurahan Wonolelo, Kapanewon Pleret menjadi lokasi TMMD ini. Upacara pembukaan pada Rabu (24/7/2024) mengawali kegiatan yang akan dilaksanakan mulai 24 Juli hingga 22 Agustus mendatang.  Komandan Kodim 0729 Bantul, Letkol Inf. Muhidin, S.H., M.I.P., mengucapkan terima kasih kepada......

Putaran Pertama PIN Polio Dimulai Hari Ini, Pemkab Bantul Sasar 95.000 Anak

Pekan Imunisasi Nasional (PIN) polio di Kabupaten Bantul telah dimulai hari ini. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul, dr. Agus Tri Widyantara, menyampaikan PIN polio putaran pertama akan berlangsung pada 23 - 29 Juli 2024. Sedangkan untuk putaran kedua, rencananya akan dilaksanakan pada awal Agustus. “PIN polio ini dilakukan secara serentak di wilayah Kabupaten Bantul.......

Hari Anak Nasional 2024, Wujudkan Bantul Menjadi Rumah Bersama bagi Anak-Anak

Pendidikan yang baik melahirkan generasi muda yang cerdas, berkarakter, dan berbudaya. Berkarakter artinya memiliki akhlak yang baik. Maka, anak-anak kita diharapkan dapat menjaga akhlak baik di rumah, di sekolah, maupun di lingkungan masyarakat.  Hal tersebut disampaikan Sekretaris Daerah Kabupaten Bantul, Agus Budiraharja, saat membacakan nasehat Gubernur DIY dalam Apel Hari Anak......

Empat Belas Tahun BPBD Bantul, Sing Penting Tumandang Ora Golek Kondang

Longsor dan banjir yang menerjang Bantul pada 2019 masih terpatri dalam memori Muhammad Khoirul Umam, salah satu personel Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bantul. Pemberitaan bencana yang menelan lima korban meninggal dunia ini banyak dimuat di media massa berhari-hari. Kala itu, Umam menjadi anggota pemadam kebakaran yang turut terjun ke lapangan. ......

Warga Sumbermulyo Terima Manfaat Bedah Rumah SAR DIY Distrik Bantul

Yamtini, warga Padukuhan Jombok Siten RT 07, Kalurahan Sumbermulyo, Kapanewon Bambanglipuro merasa bahagia. Pasalnya ia menjadi salah satu penerima manfaat Program Gerakan Peduli Sesama/Bedah Rumah SAR DIY Distrik Bantul. Serah terima kunci rumah dilaksanakan pada Senin (22/7/2024).  Bupati Bantul, Abdul Halim Muslih, memberikan apresiasi dan ucapan terimakasih atas......

Milad Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah, Terus Berkiprah dan Berkontribusi dalam Pembangunan Bantul

Dalam rangka memperingati milad ke-107 ‘Aisyiyah, milad ke-115Muhammadiyah dan menerima kepulangan jamaah haji 2024, Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Bantul melaksanakan tasyukuran pada Minggu (21/07/2024).  Dengan mengangkat tema Memperkokoh dan Memperluas Dakwah Kemanusiaan Semesta ,  ketua ‘Aisyiyah Bantul, Farida Ulfah Ma’rifah, mengingatkan......